Hadiri Pelantikan KPPS, Polsek Cibungbulang Minta KPPS Bekerja Profesional Saat Bertugas di TPS

    Hadiri Pelantikan KPPS, Polsek Cibungbulang Minta KPPS Bekerja Profesional Saat Bertugas di TPS

    BOGOR - Bhabinkamtibmas Desa Cibitung Wetan Bripka Sigit P., menghadiri pelantikan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) Di Desa Cibitung Wetan, Pelantikan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) Cibitung Wetan tersebut berlangsung di Lapangan Sekolah Dasar Cibitung wetan Kecamatan Pamijahan Kabupaten Bogor. Kamis (25/01/2024). 

    Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) Desa Cibitung wetan yang akan di lantik ini berjumlah sebanyak 133 orang Dan Hadir dalam acara pelantikan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS), Kepala Desa Cibitung wetan, Bhabinkamtibmas Desa Cibitung Wetan, Bhabinsa, Dan Seluruh Peserta Kegiatan. 

    Acara pelantikan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) di isi dengan Pembukaan, Menyanyikan lagu Indonesia Raya dan Mars Bawaslu, Sambutan sambutan, Pembacaan SK KPPS oleh anggota PPS, Pengambilan Sumpah oleh anggota PPS, Penanda Tangan Berita Acara, Sambutan Ketua KPPS. 

    Bhabinkamtibmas menyampaikan dalam sambutannya, meminta kepada KPPS yang dilantik agar bekerja secara profesional sesuai peran dan tanggung jawabnya, dan menjaga netralitas, sehingga pemilu pada tanggal 14 Februari 2024 mendatang tidak terjadi kecurangan atau pelanggaran pemilu, sehingga bisa berjalan dengan aman, lancar dan sukses.

    polsek cibungbulang polres bogor polda jabar
    Sigit Purwanto

    Sigit Purwanto

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Cibungbulang Berikan Pembinaan...

    Artikel Berikutnya

    Pastikan Situasi Kondusif Pemilu 2024, Bhabinkamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    TMMD Ke-122 Kodim Mappi Resmi Ditutup
    Hendri Kampai: Jika Rp.1000 per Hari Duit Rakyat untuk Kesehatan, Kira-kira Cukup Gak?
    Kapolsek Cibungbulang Ungkap Kurang Dari 16 Jam, Kejadian Viral Di Duga Supir Angkot Modus Senggol Mobil Di Bogor
    Kapolsek Cibungbulang Bersama Danramil Hadiri Grand Opening Klinik Paratama Di Kecamatan Cibungbulang
    Panit lantas Polsek Cibungbulang Bersama Ps Kasi Provos Beri Perhatian Lebih untuk Pemudik dengan Sepeda Motor
    Tetap Semangat Berikan Pelayanan Di Bulan Ramadhan Kepada Pengguna Jalan, Personil Lalu - Lintas Polsek Cibungbulang Laksanakan Gatur Lalin
    Kapolsek Cibungbulang Hadiri Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah Tahun 2024
    Patroli Obyek Wisata, Polsek Cibungbulang Ciptakan Kamtibmas yang Kondusif Selama Libur Idul Fitri 1445 H
    Kapolsek Cibungbulang Bersama Danramil Hadiri Grand Opening Klinik Paratama Di Kecamatan Cibungbulang
    Kapolsek Cibungbulang Hadiri Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah Tahun 2024
    Panit lantas Polsek Cibungbulang Bersama Ps Kasi Provos Beri Perhatian Lebih untuk Pemudik dengan Sepeda Motor
    Tetap Semangat Berikan Pelayanan Di Bulan Ramadhan Kepada Pengguna Jalan, Personil Lalu - Lintas Polsek Cibungbulang Laksanakan Gatur Lalin
    Bhabinkamtibmas Desa Cibening Bersama Babinsa Ajak Warga Jaga Kamtibmas Menjelang Pemilu
    TNI - Polri bersama Forkopimcam Bersinergi Kawal dan Amankan Logistik Pemilu 2024 Kecamatan Cibungbulang
    Bhabinkamtibmas Gunung Picung Lakukan Pengamanan Dan Monitoring Pendistribusian Bansos Beras Dari Badan Pangan Nasional
    Sambang Pemilik dan Karyawan Konveksi, Kapolsek Cibungbulang Bersama Danramil Sampaikan Imbauan Kamtibmas.
    Kapolsek Cibungbulang Bersama Propam Polres Bogor Laksanakan Pengecekan Kendaraan Dinas Dan Kelengkapan Surat Anggota

    Ikuti Kami